Resep Ikan Bawal Kukus Bumbu Iris - NaturaFood


Bahan – bahan :

Ikan bawal segar 750 gr, bersihkan lalu dikerat – kerat
Bawang merah 5 siung, iris tipis
Bawang putih 3 siung, cincang halus
Jahe 2 cm, iris tipis memanjang
Cabe merah 2 buah, iris tipis serong
Cabe hijau 2 buah, iris tipis serong
Daun bawang 1 tangkai, potong tipis serong
Kecap ikan 1 ½ sdm
Tausi 1 ½ sdm
Air secukupnya

0 Response to "Resep Ikan Bawal Kukus Bumbu Iris - NaturaFood"

Post a Comment